Mengenal Tentang Rekayasa Perangkat Lunak
A. Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) Rekaysa Perangkat Lunak/software yaitu suatau bidang profesi yang mendalami perangkat lunak salaha satunya pemeliharan perangkat lunak, pengembangan perangkat lunak pembuatan perangkat lunak. Secara lebih dalamnya Rekayasa perangkat lunak adalah mengubah perangkat lunak menggunakan prinsip rekayasa sehingga menghasilkan perangkat lunak yang lebih efesin dan efektif untuk memudahkan si pengguna. Beberapa perangkat lunak seperti: - Google chrome -Photoshop -Microsoft word -Web -Aplikasi mobile Alur Pengembangan Perangkat Lunak a. Analysis ...